Kalau hawa lagi panas, enaknya minum yang seger-seger. Nah salah satunya minuman cendol bisa dijadikan pilihan nih! Biasanya cendol dibuat dari tepung beras dan sari pandan agar warnanya hijau cantik. Sobat dirumah bisa membuat cendol sendiri tanpa ribet, yuk disimak ... (selengkapnya)